Belum ada di sini. Tambahkan sekarang!
Tujuan akhir dan nasibmu,
kau pandang sangat penting.
Kau pikir bila 'tak cermat,
maka keduanya 'kan hancur.
Tahukah kau, s'mua usahamu
demi tujuan akhirmu,
ialah upaya sia-sia?
S'mua hanya tipuan.
Yang kerja 'tuk tujuan akhir
'kan temui kekalahan.
Tipuan itulah yang membuat orang
gagal dalam iman m'reka.
Tuhan tak suka disanjung, dirayu,
diperlakukan dengan antusias.
Dia suka orang jujur 'tuk hadapi
keb'naran dan s'mua harapan-Nya.
Dia suka ketika orang peduli
dan pertimbangkan hati-Nya,
bahkan s'rahkan semua untuk-Nya.
Hanya dengan ini Tuhan disenangkan.
Tuhan tak mau sakiti hati
yang ingin berkembang aktif,
atau patahkan semangat m'reka
yang setia lakukan tugas.
Namun Tuhan harus ingatkan
tentang kekuranganmu
dan jiwa kotor di hatimu
yang paling dalam.
Tuhan harap kau dapat hadapi
firman dengan hati murni,
s'bab yang paling Dia benci adalah
orang yang menipu-Nya.
Tuhan tak suka disanjung, dirayu,
diperlakukan dengan antusias.
Dia suka orang jujur 'tuk hadapi
keb'naran dan s'mua harapan-Nya.
Dia suka ketika orang peduli
dan pertimbangkan hati-Nya,
bahkan s'rahkan semua untuk-Nya.
Hanya dengan ini Tuhan disenangkan.
Tuhan harap di akhir karya-Nya,
kinerjamu cemerlang,
pengabdianmu penuh,
tidak setengah hati.
Dia harap tujuanmu baik.
Tapi Dia punya syarat,
yakni kau pilih yang terbaik,
mengabdi penuh pada-Nya.
Tuhan tak suka disanjung, dirayu,
diperlakukan dengan antusias.
Dia suka orang jujur 'tuk hadapi
keb'naran dan s'mua harapan-Nya.
Dia suka ketika orang peduli
dan pertimbangkan hati-Nya,
bahkan s'rahkan semua untuk-Nya.
Hanya dengan ini Tuhan disenangkan.
dari "Ikuti Anak Domba dan Nyanyikan Lagu Baru"
12033 2019-07-01 11:51:32
1035691 2019-03-15 14:14:35
493647 2018-11-02 11:00:36
505770 2018-10-01 12:37:48
38144 2019-09-23 20:01:30
1446956 2018-11-18 04:59:25
525690 2019-05-30 22:08:12
3719 2020-01-30 22:45:13